Musyawarah Desa Khusus Penetapan Calon Keluarga Penerima Manfaat KPM) Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa Tahun Anggaran 2024 dilaksanakan pada (4/1) tahun 2024 bertempat di Kantor Desa Songan B dengan di hadiri oleh Perangkat Desa, BPD, Pendamping Lokal Desa, LPM serta Linmas