Artikel Terkini
Indeks
Jumat, (10/04/20) telah dilaksanakan pembagian alat untuk pencegahan covid-19 di Kantor Perbekel Songan B. Pembagian alat tersebut dilakukan oleh Satgas Penanggulangan covid-19 kepada Kelian Banjar Dinas se Desa Songan B. Alat yang dibagikan terdiri dari beberapa item yaitu semprotan, cairan disinfektan,
- 10 April 2020
- Diah
- Berita Desa

Selasa, (7/4/20) dilaksanakan musyawarah khusus di Desa Songan B. Musyawarah tersebut dihadiri oleh Bapak Camat Kintamani, Pendamping Kecamatan, BPD Desa Songan B, Pemerintah Desa Songan B, Ketua LPM, Unsur Adat (Bendesa) Ketua Linmas, Ketua Pkk, Babinsa, serta Babinkamtibmas. Musyawarah khusus
- 08 April 2020
- Diah
- Berita Desa

Senin, (06/04/20) telah dilakukan pemasangan SICO (Sikat Corona) di Desa Songan tepatnya di Perbatasan antara Desa Songan dan Toyabungkah Desa Batur. Pemasangan dilakukan oleh SATGAS (satuan tugas) Penanggulangan Covid-19 Desa Songan B. Sico merupakan alat yang digunakan oleh Pemerintah Desa Songan
- 07 April 2020
- Diah
- Berita Desa

Dalam hal menjalankan surat edaran Gubernur Bali terkait dengan pencegahan penularan Virus Corona (Covid 19) Pemerintah Desa Songan B bersama dengan Bhabinsa dan Bhabinkamtibmas hari ini minggu, (22/3/2020) melaksanakan pembersihan dengan cara menyemprotkan larutan disinfektan di areal Kantor Desa dan
- 22 Maret 2020
- Diah
- Berita Desa

Kegiatan lomba di Bulan Bahasa Bali Tahun 2020 yang dilakukan oleh Pemerintah Desa Songan B merupakan implementasi dari Peraturan Gubernur Bali No. 80 Tahun 2018 tentang Perlindungan dan Penggunaan Bahasa, Aksara, Dan Sastra Bali Serta Penyelenggaraan Bulan Bahasa Bali. Lomba yang di adakan adalah Nyastra
- 28 Februari 2020
- Diah
- Berita Desa

Rabu, (12/02/20) Kantor Desa Songan B dikunjungi oleh Dinas Sosial dan Komando Distrik Militer (Kodim) Kabupaten Bangli. Tujuan kunjungan tersebut adalah untuk memberikan bantuan kepada masyarakat Desa Songan yang terkena banjir beberapa waktu lalu. Bantuan diberikan secara simbolis oleh I Wayan Karmawan,
- 12 Februari 2020
- Diah
- Berita Desa

Bencana banjir yang terjadi di Desa Songan pada Jumat (7/2) 2020 kemarin mengakibatkan warga mengalami kesulitan untuk beraktivitas. Berawal dari hujan deras yang terjadi selama 2 hari yaitu pada hari kamis dan hari jumat sekitar pukul 14.00 siang. Hujan lebat yang terjadi hingga larut malam tersebut
- 10 Februari 2020
- Diah
- Berita Desa

Selasa, 14 Januari 2020 bertempat di Kantor Pertemuan Desa Songan B dilaksanakan pertemuan perihal penyusunan Sk Forum Warga yang Peduli Perempuan dan Anak guna mewujudkan Desa Songan B Ramah anak dan perempuan. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Lembaga Bantuan Hukum Asosiasi Perempuan Indonesia Untuk Keadilan
- 14 Januari 2020
- Diah
- Berita Desa